Princess Mononoke, Relasi Antara Manusia Dan Hutan
Jika Ashitaka tidak terkena kutukan iblis dari babi yang menyerangnya, mungkin ia tidak bertemu dengan Lady Eboshi dan Princess Mononoke. Ashitaka harus mencari penawar racun yang telah menjalar keseluruh tubuh dan menyebarkan kebencian. Ternyata…